Artikel Rental Mobil & Wisata Jogja
Semoga berbagai macam informasi yang ada di website kami ini bisa bermanfaat untuk Anda semua!
Sewa Mobil Pengantin Jogja, Pilihan Tepat Untuk Momen Spesialmu
Apakah anda sedang merencanakan pernikahan dalam waktu dekat ini? Apakah kota Jogja yang menjadi pilihan anda untuk merayakan hari istimewa tersebut? Tetapi masih terasa ada yang kurang untuk persiapannya? Mungkin, anda membutuhkan sebuah mobil pengantin. Lalu bingung...
Pesona Alam di Air Terjun Kedung Kandang Gunungkidul
Kebijakan dari pemerintah yang menggalakkan adanya kelompok sadar wisata atau sering kali disingkat sebagai pokdarwis telah memunculkan potensi wisata baru di Yogyakarta. Salah satu wisata alam yang mulai digandrungi oleh warga Yogyakarta adalah wisata alam air...
Wisata Kalibiru Yogyakarta, Spot Foto yang Banyak Diburu
Jika Anda adalah seseorang yang sangat menyukai wisata alam, cobalah untuk berkunjung ke wisata Kalibiru Yogyakarta. Wisata kalibiru adalah salah satu spot wisata perbukitan yang saat ini banyak terdapat di Yogyakarta. Pemandangan yang asri ditambah dengan udara yag...
Perlukah Sistem Ganjil Genap Untuk Mengatasi Macet di Jogja?
Persoalan macet saat ini menjadi masalah tidak hanya di kota besar seperti Jakarta, Bandung, Surabaya atau Medan. Masalah macet menjadi problem untuk kota kecil seperti Jogja. Hal tersebut terjadi karena banyak faktor, tidak hanya soal naiknya volume kendaraan di...
Inilah 31 Daftar Oleh Oleh Bakpia Bersertifikat Halal di Jogja
Yogyakarta memiliki banyak varian makanan khas yang amat menarik untuk wisata kuliner. Salah satu yang cukup terkenal adalah bakpia. Kue dengan isi kumbu kacang hijau dan kulit yang tipis ini terasa manis dan lembut saat disantap. Tak heran jika dari anak-anak hingga...
5 Rekomendasi Spot Foto Menarik Di Hutan Mangrove Jogja
Hutan Mangrove Kulon Progo merupakan salah satu dari sekian wisata populer yang ada di Jogjakarta. Wisata Hutan Mangrove Jogja ini berada di Desa Jangkaran, Kecamatan Temon, Kabupaten Kulon Progo, Yogyakarta. Apabila ditempuh dari kota Jogja sekitar 1,5 hingga 2 jam...
Inilah 5 Kelebihan Yang Dimiliki Pantai Pasir Kadilangu Kulon Progo
Pantai merupakan salah satu destinasi wisata yang banyak sekali diminati oleh banyak orang. Itu bisa disebut karena tempatnya yang memang bisa dibilang asri dan juga nyaman untuk dikunjungi dengan keluarga maupun dengan pasangan. Bahkan banyak orang yang sengaja...
Desa Wisata Boro Jogja dan 5 Aktivitas Seru Yang Bisa Dilakukan
Jika kamu biasa mendengar kota Yogyakarta adalah kota yang memiliki tempat wisata berupa monumen-monumen sejarah dan pantai saja, ternyata selama ini apa yang kamu dengar itu salah. Yogyakarta memiliki beragam objek wisata yang tidak hanya sekedar untuk dinikmati atau...
Inspirasi 4 Mobil Yang Cocok Untuk Rombongan Kecil dan Menengah
Terkadang manusia pergi ke suatu tempat sendirian. Namun ada pula kegiatan yang harus dijalankan dengan orang lebih dari 1, seperti pergi ke hajatan pernikahan atau pergi bersama keluarga untuk keperluan berwisata. Salah satu hal yang penting dipersiapkan saat pergi...